Ifan Seventeen Mengungkapkan Satu Hal Menarik Dari Tubuh Manusia. Lantas Apakah Pernyataan Ifan Seventeen Tersebut Mendapatkan Persetujuan Dari Para Pengikutnya Di Instagram?
NEGARATOTO - Postingan Ifan Seventeen belum lama ini sukses mencuri perhatian para pengikutnya di Instagram. Hal ini lantaran Ifan Seventeen mengungkapkan hal menarik dari tubuh manusia.
Awalnya, Ifan Seventeen mengungkapkan hal itu melalui cuitan di akun Twitter pribadi. "1 hal lagi yang menarik dari tubuh manusia adalah.." cuit Ifan Seventeen.
Hal menarik yang dimaksud Ifan Seventeen adalah manusia tidak bisa menggelitik badan sendiri. "Ternyata kita tidak bisa menggelitik badan kita sendiri," kata Ifan Seventeen.
Cuitan itu pun diunggah lagi oleh Ifan Seventeen di akun Instagram pribadi. Suami Citra Monica itu menduga jika para pengikutnya di Instagram akan mencoba membuktikan perkataannya. "Ciyeee yang langsung nyobain," tandas Ifan Seventeen.
Postingan Ifan Seventeen itu pun langsung mendapat beragam tanggapan dari netizen di kolom komentar. Para netizen mengaku tak bisa menggelitik tubuh mereka seperti yang dikatakan oleh Ifan Seventeen. Ada juga yang mengaku langsung mencoba menggelitik badan mereka sendiri.
"Iya bener lagi," komentar salah satu netter. "Hahahahah langsung dicoba dong tanpa sadar wkwkwkekek begitu liat caption baru sadar hahahahaha ngakak ya Allah," kata netter lain. "Bener jg yah," ucap netter lain. "Wkwkwk auto nyobaaiiin kesetruum ini ama captions nya," tambah netter lain. "Bener banget langsung nyobain," sahut netter lain.
Sementara netizen lain mengaku tak setuju dengan perkataan Ifan Seventeen. Pasalnya, mereka masih merasakan geli di bagian tertentu pada tubuhnya
"Auto nyobain memang geliii looh Koo @ifanseventeen," komentar salah satu netter. "Ttep ajah telapak kaki mah geli," kata netter lain. "Aku gelitik telapak kaki sendiri ko geli yah," sahut netter lain. "Aku setiap garuk kepala belakang kek berasa geli gitu mas ifan," papar netter lain.
No comments:
Post a Comment